VISI DAN MISI MADRASAH

Visi :

Religius,berakhlakul karimah, berprestasi, berbudaya lingkungan, dan ramah anak

Misi :

  1. Mewujudkan pembelajaran dan pembiasaan dalam mempelajari Al-Qur’an serta menjalankan syariatagama islam
  2. Mewujudkan pembentukan karakter islmai yang mampu mengaktualisasikan diri dalam motivasi dalam masyarakat.
  3. Menyelenggarakan pendidikan yang berkualitas dalam pencapaian prestasi akademik.
  4. Mengembangkan pembelajaran lingkungan hidup untuk mencegah pencemaran dan kerusakan lingkungan serta upaya pelestarian lingkungan.
  5. Mewujudkan lingkungan yang aman, nyaman, dan menyenangkan bagi anak.

Tujuan :

  1. Meningkatkan kualitas tenaga pendidikan sesuai dengan tuntutan program pembelajaran
  2. Mengupayakan pemenuhan kebutuhan sarana dan prasarana untuk mendukung kegiatan belajar sehingga tercapai hasil belajar yang memuaskan
  3. Meningkatkan PBM melalui pembelajaran PAIKEM
  4. Meningkatkan pelaksanaaan pengembangan diri melalui kegiatan ekstrakurikuler yang sesuai dengan potensi, minat dan bakat siswa
  5. Menerapkan interaktif learning untuk bidang study  sains dan pengetahuan sosial
  6. Lulusan dapat membaca Al-qur’an dengan benar dan tartil
  7. Mengamalkan ajaran Rosululloh dalam segala aspek kehidupan, baik dilingkungan pendidikan maupun masyarakat
  8. Kesadaran semua pihak (Komite, Kepala Sekolah dan Dewan Guru) dalam mengembangkan sekolah